Anggota Polsek Sumur Bandung melaksanakan Kegiatan KRYD di Wilayah Hukum Polsek Sumur Bandung

Bandung – Eksposekriminal.com – Polrestabes Bandung, Polda Jabar – Polsek Sumur Bandung, Jajaran Personil Polsek Sumur Bandung Samapta, Intelkam, Reskrim dan Lalu lintas dipimpin oleh Perwira Pengawas Kanit Intel Iptu Uus Abdul melaksanakan Giat Patroli Strong Point jalan Sukarno Asia Afrika dan Tenda Biru Braga antisipasi terjadinya Gangguan Kamtibmas.

Keberadaan Personil pada jam-jam Kecil Sebagai upaya Pencegahan terjadinya gangguan kamtibmas baik Balapan liar, Kerawanan Curat, Curat serta Curanmor.

Saat ini hasil pantauan di Wilayah dilaporkan situasi Kamtibmas Masih aman dan Kondusif untuk personil Terus Melakukan Upaya Pencegahan terjadinya gangguan Kamtibmas.

Kapolrestabes Bandung Kombes Pol. Budi Sartono, S.I.K., M.Si., M.Han. melalui Kapolsek Sumur Bandung Kompol Achmad Riduan KS.,S.E. menyampaikan di jam Kecil Tingkat Kejahatan Sering Mengalami Peningkatan terutama Kejahatan Jalanan Curat, Curas, curanmor serta Balapan Liar.

Maka dari itu pada jam-jam Kecil Kehadiran Personil diwilayah sangat diharapkan masyarakat Sehingga Kenyamanan dan Keamanan dapat dirasakan, pungkas Kapolsek.

Bandung Kota, 14 Juni 2023
Kapolrestabes Bandung
Kombes Pol. Budi Sartono,S.I.K.,M.Si.,M.Han

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *